Global Investigation Services
Jasa Investigasi Global adalah biro investigasi yang cukup dikenal di Indonesia sejak tahun 1999. Global Investigation Services (GIS) bekerja berdasarkan sebuah kerangka kerja untuk mendapatkan praktek kerja terbaik. Hasil maksimal, data objektif, dan zero mistake adalah moto kerja investigator GIS. Pengalaman keberhasilan investigasi GIS selama lebih dari 15 tahun dalam menangani berbagai kasus di berbagai bidang bisnis adalah modal utama kami untuk terus selalu dapat memenuhi harapan dari para klien kami.
Semua investigator GIS adalah professional terlatih dengan pengalaman investigasi yang komprehensif dan juga telah bersertifikat C.A.T.S (Certificate Anti Terrorism Specialist) dan C.C.P.S (Certificate Crime Prevention Specialist). Global Investigation Services (GIS) berkomitmen terhadap standar etis dan professional tertinggi
Tim Investigasi Global mempunyai ketrampilan dan pengetahuan untuk menangani masalah-masalah seperti: technical surveillance countermeasures (debugging), food fraud, insurance (claims) fraud, asset tracking, background check and screening program, threat assessment, undercover operations and investigation consulting, planning, risk analysis survey, grey market and counterfeit goods investigation, employee screening, trademark and character licensing and monitoring programs.